Sabar Sedang Mencari...
Senin, 25 Juni 2012

Cara Mengatasi Bad Sector Hard Disk

21.29


Posted by HarddiskHarddisk merupakan media penyimpanan yang sering kita gunakan untuk menyimpan data-data penting baik itu berupa file, gambar, video, mp3 dan lain sebagainya yang nantinya bisa kita gunakan kembali.
Namun, dalam beberapa kasus usia harddisk dan beberapa faktor kerusakan hard disk / bad sector terkadang tidak bisa kita hindari.
Oleh karena itu, Lambatnya komputer saat diakses atau terdapat beberapa file yang korup ketika anda copy anda perlu waspadai ada kemungkinan harddisk anda bad sector.
Bad sector adalah suatu kondisi dimana  pada hard disk komputer kita terdapat beberapa kerusakan yang mengakibatkan file korup dan lambat ketika di akses.
Bad sector ada 2 yaitu :
  1. Bad sector fisik/mekanik yang bisa terjadi akibat benturan, tergores dll. mengakibatkan rusaknya bentuk fisik lempengan hard disk.
  2. Bad sector software bisa terjadi saat har disk sedang sibuk terjadi mati lampu dan memutuskan aliran arus listrik ke komputer kita mengakibatkan kerusakan software pada hard disk dan lain-lain.
Tanda-tanda harddisk bermasalah yaitu harddisk berbunyi, tidak terbaca dan bermasalah dengan kecepatan.
Berikut ini akan dibahah cara memulihkan kembali har disk yang terkena bad sector software dengan menggunakan aplikasi yang mudah digunakan dan gratis untuk di download  bernama Easeus partition manager.
Easeus
Sebuah software repair bad sector yang mudah digunakan dan mampu memperbaiki kerusakan hard disk karena bad sector.
Prasyarat : Sebelum melakukan proses perbaikan bad sector pada hard dsik anda pastikan data anda telah di back up terlebih dahulu, untuk menghindari kehilangan data.
1. Download dan Jalankan aplikasi Easeus Partition Manager pada komputer anda.
2. Pilih partisi pada disk drive anda yang kira-kira terkena bad sector kemudian klik kanan delete-> Delete partition anda delete data
3. Setelah itu klik tombol apply
Anda bisa men-download aplikasi untuk memperbaiki bad sector ini pada link berikut ini.
     http://download.cnet.com/EaseUS-Partition-Master-Home-Edition/3000-2248_4-10863346.html

1 komentar:

  1. mas ,,saya mau nanyak ne, pkek software EPM cepat nggak memperbaiki bad sectornya, saya ada pkek software hdd regenerator lama sekali untuk memperbaiki bad sectornya, klok menurut analisa bisa sampek 4 hari nonstop..
    mohon petunjuknya mas...

    BalasHapus

berkomentarlah dengan sopan jika tidak punya blog/ website silahkan pakai :

name/ URL > lalu isi URL-nya dengan akun yang anda miliki.

terimakasih atas kerja samanya